We may earn an affiliate commission when you visit our partners.
Course image
Google Career Certificates and Onlea support

Materi ini akan membantu Anda beralih dari hanya mengerjakan satu komputer menjadi menangani seluruh armada komputer. Administrasi sistem adalah bidang TI yang bertanggung jawab atas pemeliharaan sistem komputer yang andal di lingkungan multi-pengguna. Pada materi ini, Anda akan belajar tentang layanan infrastruktur yang membuat semua organisasi, baik besar maupun kecil, tetap aktif dan berjalan. Kita akan membahas lebih jauh mengenai cloud sehingga Anda akan memahami semuanya, mulai dari penyiapan infrastruktur cloud hingga cara mengelola sumber daya cloud. Anda juga akan mempelajari cara mengelola dan mengonfigurasi server serta cara menggunakan perangkat TI untuk mengelola komputer, informasi pengguna, dan produktivitas pengguna. Terakhir, Anda akan mempelajari cara memulihkan infrastruktur organisasi TI Anda jika terjadi bencana.

Read more

Materi ini akan membantu Anda beralih dari hanya mengerjakan satu komputer menjadi menangani seluruh armada komputer. Administrasi sistem adalah bidang TI yang bertanggung jawab atas pemeliharaan sistem komputer yang andal di lingkungan multi-pengguna. Pada materi ini, Anda akan belajar tentang layanan infrastruktur yang membuat semua organisasi, baik besar maupun kecil, tetap aktif dan berjalan. Kita akan membahas lebih jauh mengenai cloud sehingga Anda akan memahami semuanya, mulai dari penyiapan infrastruktur cloud hingga cara mengelola sumber daya cloud. Anda juga akan mempelajari cara mengelola dan mengonfigurasi server serta cara menggunakan perangkat TI untuk mengelola komputer, informasi pengguna, dan produktivitas pengguna. Terakhir, Anda akan mempelajari cara memulihkan infrastruktur organisasi TI Anda jika terjadi bencana.

Pada akhir materi ini, Anda akan mampu :

● memanfaatkan praktik terbaik dalam memilih perangkat keras, vendor, dan layanan untuk organisasi Anda

● memahami cara kerja layanan infrastruktur yang paling umum dalam menjaga organisasi tetap

aktif dan berjalan, serta cara mengelola server infrastruktur

● memahami cara memaksimalkan cloud untuk organisasi Anda

● mengelola komputer dan pengguna organisasi menggunakan layanan direktori,

Active Directory dan OpenLDAP

● memilih dan mengelola alat yang akan digunakan organisasi Anda

● membuat cadangan data organisasi Anda dan tahu cara memulihkan infrastruktur TI Anda jika

terjadi bencana

● memanfaatkan pengetahuan administrasi sistem untuk merencanakan dan menyempurnakan proses di lingkungan TI

Enroll now

What's inside

Syllabus

Apa itu Administrasi Sistem?
Selamat datang di materi Administrasi Sistem untuk Sertifikat IT Support Profesional! Pada materi di minggu pertama ini, kita akan membahas dasar-dasar administrasi sistem. Kita juga akan membahas kebijakan organisasi, layanan infrastruktur TI, penyediaan pengguna dan perangkat keras, pemeliharaan rutin, pemecahan masalah, serta mengelola potensi masalah. Pada akhir modul ini, Anda akan memahami peran dan tanggung jawab Administrator Sistem. Mari kita mulai.
Read more
Layanan Jaringan dan Infrastruktur
Pada minggu kedua materi ini, kita akan belajar tentang layanan jaringan dan infrastruktur. Kita akan membahas apa itu layanan infrastruktur IT dan peran mereka dalam sistem administrasi. Kita juga akan mempelajari tentang sistem operasi server, virtualisasi, layanan jaringan, DNS untuk layanan web, dan cara memecahkan masalah layanan jaringan. Pada akhir modul ini, Anda akan mengetahui layanan infrastruktur IT yang paling umum Anda temui saat menangani tugas sistem administrasi.
Layanan Perangkat Lunak dan Platform
Di minggu ketiga materi ini, kita akan mempelajari layanan perangkat lunak dan platform. Kita akan membahas jenis layanan perangkat lunak dan platform yang mungkin Anda temui dalam peran teknisi dan cara mengelolanya. Kita akan mempelajari cara mengkonfigurasi layanan email, layanan keamanan, layanan file, layanan cetak, dan layanan platform. Kita akan mencari cara untuk memecahkan masalah layanan platform dan masalah umum yang harus diwaspadai. Di akhir modul ini, Anda akan memahami cara menyiapkan dan mengelola layanan infrastruktur IT untuk membantu bisnis tetap produktif, menjaga keamanan informasi, dan menghantarkan aplikasi kepada penggunanya.
Layanan Direktori
Pada materi di minggu keempat ini, kita akan mempelajari layanan direktori. Secara khusus, kita akan membahas cara kerja dua layanan direktori paling populer, yaitu Active Directory dan OpenLDAP. Kita akan membahas konsep manajemen terpusat dan bagaimana hal ini dapat membantu admin sistem memelihara dan mendukung semua bagian infrastruktur TI yang berbeda-beda. Di akhir modul ini, Anda akan mengetahui cara menambahkan pengguna, kata sandi, dan menggunakan kebijakan grup di Active Directory dan OpenLDAP.
Pemulihan & Pencadangan Data
Pada minggu kelima materi ini, kita akan belajar tentang pemulihan dan pencadangan data. Dalam peran teknologi apa pun, penting halnya untuk mengetahui cara mencadangkan dan memulihkan data - apalagi bagi administrasi sistem. Kita juga akan mempelajari praktik perusahaan yang umum seperti merancang rencana pemulihan bencana dan menulis dokumentasi post-mortem. Pada akhir modul ini, Anda akan mengetahui kelebihan dan kekurangan antara pencadangan di lokasi sendiri dan di lokasi lain, memahami manfaat dan pentingnya pengujian cadangan dan pemulihan, serta mengetahui berbagai opsi untuk pencadangan data (serta risikonya) dan memahami tujuan dan isi rencana pemulihan bencana.
Proyek Akhir.
Selamat, Anda telah tiba di minggu terakhir materi ini. Minggu terakhir materi ini difokuskan pada proyek akhir. Untuk proyek akhir, Anda akan menerapkan semua keterampilan yang telah Anda pelajari selama ini dengan menyediakan konsultasi dalam administrasi sistem. Anda akan menilai infrastruktur IT dari tiga perusahaan fiktif (berdasarkan kasus riil) dan memberi rekomendasi serta saran untuk mendukung infrastruktur IT mereka. Di proyek ini, Anda akan menunjukkan keterampilan dan teknik pemecahan masalah sebagai seorang Admin Sistem. Semoga berhasil.

Good to know

Know what's good
, what to watch for
, and possible dealbreakers
Mengeksplor sistem jaringan dan infrastruktur untuk pemeliharaan sistem komputer yang andal
Mengajarkan cara mengelola dan mengonfigurasi server, serta mengelola komputer dan pengguna organisasi
Mengembangkan pemahaman tentang layanan infrastruktur, cloud, dan layanan direktori untuk perencanaan proses TI
Mempersiapkan dan mengelola layanan infrastruktur TI untuk membantu bisnis tetap produktif dan aman
Menyediakan kerangka kerja untuk memulihkan infrastruktur organisasi jika terjadi bencana
Membekali dengan praktik terbaik dalam pemilihan perangkat keras, vendor, dan layanan untuk organisasi

Save this course

Save Administrasi Sistem dan Layanan Infrastruktur TI to your list so you can find it easily later:
Save

Activities

Be better prepared before your course. Deepen your understanding during and after it. Supplement your coursework and achieve mastery of the topics covered in Administrasi Sistem dan Layanan Infrastruktur TI with these activities:
Tutorial Mengatur Layanan Direktori
Memberikan pengetahuan dan keterampilan praktis untuk mengatur dan mengelola layanan direktori, seperti Active Directory.
Browse courses on Active Directory
Show steps
  • Ikuti tutorial online atau tatap muka tentang layanan direktori.
  • Berlatih membuat dan mengelola pengguna, grup, dan kebijakan.
  • Memecahkan masalah umum yang terkait dengan layanan direktori.
Show all one activities

Career center

Learners who complete Administrasi Sistem dan Layanan Infrastruktur TI will develop knowledge and skills that may be useful to these careers:
Systems Administrator
Systems Administrators get to work in a variety of industries, supporting everything from traditional office setups to cloud infrastructure. This course helps build a foundation for supporting infrastructure in almost any work environment, which can give you a leg up on the competition.
Network Administrator
Network Administrators maintain the backbone of modern business operations - the network. In this course, you'll study the infrastructure services which underpin networks, such as DNS and virtualization. This course may be of particular benefit to Network Administrators looking to break into infrastructure management.
Cloud Architect
Cloud Architects play an increasingly important role in the modern business environment. This course may be useful for Cloud Architects looking to develop their skills in cloud infrastructure management.
Computer Systems Analyst
Computer Systems Analysts may find this course useful for developing their skills to design, implement, and improve computer systems. The course covers skills such as managing infrastructure and cloud services, security, and troubleshooting.
IT Manager
IT Managers may find this course helpful for developing their skills in managing enterprise system administration, especially in areas such as infrastructure, backups, and recovery.
IT Support Specialist
IT Support Specialists benefit from knowledge of all aspects of system administration. This course may be of particular interest to those looking to deepen their knowledge of cloud, security, and network administration.
Applications Architect
This course may be helpful for Applications Architects by providing a foundation in cloud infrastructure, security, and management, which can inform decisions related to application design.
Software Engineer
This course may be helpful for Software Engineers who want to develop their skills in deploying and maintaining applications on cloud and on-premises infrastructure.
Database Administrator
Database Administrators may find this course useful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.
Information Security Analyst
Information Security Analysts may find this course helpful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.
Technical Writer
Technical Writers may find this course useful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.
Product Manager
Product Managers may find this course useful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.
Project Manager
Project Managers may find this course useful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.
Business Analyst
Business Analysts may find this course useful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.
Account Manager
Account Managers may find this course useful to develop their knowledge of core system administration tasks, such as managing infrastructure and backups.

Reading list

We've selected seven books that we think will supplement your learning. Use these to develop background knowledge, enrich your coursework, and gain a deeper understanding of the topics covered in Administrasi Sistem dan Layanan Infrastruktur TI.
Buku ini menawarkan pedoman terperinci untuk perencanaan dan implementasi pemulihan bencana, melengkapi materi tentang topik penting ini.
Buku ini menyajikan perspektif praktis tentang administrasi sistem dan jaringan, melengkapi materi dengan wawasan tentang praktik industri.
Buku ini memberikan pemahaman mendalam tentang konsep, teknologi, dan arsitektur komputasi awan, yang melengkapi materi tentang layanan infrastruktur.
Buku ini berfungsi sebagai referensi terperinci untuk administrasi sistem Linux, yang melengkapi materi tentang layanan infrastruktur.
Buku ini menyediakan panduan praktis untuk mengelola dan memecahkan masalah server, yang relevan dengan materi tentang layanan infrastruktur.

Share

Help others find this course page by sharing it with your friends and followers:

Similar courses

Here are nine courses similar to Administrasi Sistem dan Layanan Infrastruktur TI.
Sistem Operasi dan Anda: Menjadi Pengguna yang Berdaya
Most relevant
Dasar-Dasar Dukungan Teknis
Most relevant
Membuat Desain dan Purwarupa High-Fidelity di Figma
Most relevant
Ajukan Pertanyaan untuk Mengambil Keputusan Berdasarkan...
Most relevant
Inisiasi Proyek: Memulai Proyek yang Sukses
Most relevant
Elastic Cloud Infrastructure: Containers and Services...
Most relevant
Manajemen Proyek Agile
Most relevant
Mulailah Proses Desain UX: Berempati, Mendefinisikan, dan...
Most relevant
Membuat Antarmuka Pengguna (UI) Dinamis untuk Situs
Most relevant
Our mission

OpenCourser helps millions of learners each year. People visit us to learn workspace skills, ace their exams, and nurture their curiosity.

Our extensive catalog contains over 50,000 courses and twice as many books. Browse by search, by topic, or even by career interests. We'll match you to the right resources quickly.

Find this site helpful? Tell a friend about us.

Affiliate disclosure

We're supported by our community of learners. When you purchase or subscribe to courses and programs or purchase books, we may earn a commission from our partners.

Your purchases help us maintain our catalog and keep our servers humming without ads.

Thank you for supporting OpenCourser.

© 2016 - 2024 OpenCourser